Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan
Pasca Indonesia merdeka, para raja dan masyarakat Sulawesi menyatakan bergabung ke dalam wilayah Indonesia. Maka pada 1950, terbentuk Wilayah Administratif Provinsi Sulawesi dengan Makassar sebagai ibukota.
Sepuluh tahun kemudian terjadi pemekaran dan terbentuklah Propinsi Sulawesi Selatan-Tenggara yang beribukota Makassar dan Propinsi Sulawesi Utara-Tengah yang beribukota Manado. Dan akhirnya baru pada 1964 Provinsi Sulawesi Selatan berdiri sendiri, terpisah dari Provinsi Sulawesi Tenggara.
Gubernur Sulawesi Selatan semula berkantor di gedung tua yang kini menjadi Kantor Walikota Makassar, dekat pelabuhan Makassar. Sementara Pak Walikota semula berkantor di gedung di belakang kanannya, yang sekarang jadi Museum Makassar. Kini Gubernur Sulsel menempati gedung baru di Jalan Urip Sumoharjo, ke arah tengah kota, menjauh dari pantai. Agustus 2010, lantai 4 gedung ini sempat dilalap api.
Kantor Gubernur Sulsel
Jalan Jenderal Urip Sumohardjo No. 269
Kota Makassar
Website: www.sulsel.go.id
Peta & Citra Satelit
Places Terdekat | Km |
Graha Pena - Makassar | 1,215 |
PTTUN Makassar | 1,928 |
Polda Sulsel - Biddokkes | 1,988 |
PLTU Tello, Makassar | 2,353 |
Monumen Westerling, Monumen Korban 40.000 Jiwa Sulsel | 2,458 |
Wisma Kalla, Makassar | 4,229 |
Pemerintah Kota Makassar | 4,959 |
Pantai Losari, Makassar | 4,978 |
PT Pelindo IV | 5,132 |
Pelabuhan Soekarno-Hatta | 5,151 |
Berita Kota Makassar
- Resmikan Hotel Grand Sayang Park, SYL: Ini Bukti Aset Hilang Bisa Kembali
- Presiden Jokowi Dijadwalkan Buka Harkopnas di Makassar
- PKL Sumbang Rp1 Miliar Pada Masjid Al-Markaz
- Kepala Sekolah SMAN 1 Makassar Dijebloskan ke Sel
- Ribuan Warga Makassar Sholat Subuh Berjamaah di Pantai Losari
- Mapolda Sulselbar Terbakar
- Makassar Diusulkan Terapkan Halal Tourism Di Kawasan Kuliner Tradisional
- KPK Tahan Mantan Walikota Makassar
- Telkomsel Sumbang Tiga Ton Kurma untuk Masjid Agung Makassar
- BI: Transaksi di Pulau Kecil Didominasi Uang Tak Layak Edar
Sewu Kuto Logistik
Mengirim kargo ke ribuan kota di Indonesia. Cepat, aman, dan terjangkau.
Jadwal dan Tiket Kapal Pelni
Jadwal komplit seluruh kapal Pelni, plus info harganya
Upaboga
Makan itu enak. Bisnis makanan pasti lebih maknyus.