Places Terbaru
-
Pemerintah Kabupaten Dairi
Selasa, 2 Juni 2015 11:23:26
'Dilepas di' dan 'dilepas dari' itu beda maknanya. Frase ini biasa digunakan kalau suatu kontingen atau rombongan dilepas bupati. Di Kabupaten Dairi, frase 'dilepas dari' ternyata lebih sering dipakai. Soalnya, kantor bupati tak punya halaman luas. Pak Bupati biasa 'bertengger' di pinggir pagar kantor untuk mengibarkan bendera start. Kalau upacara, di situ pula dia berdiri jadi inspektur, sementara para PNS berjejer di jalan raya depan kantor. Karena itu pekan lalu Wakil Ketua DPRD Benpa Hisar Nababan dengan lantang bilang: ''Relokasi kantor bupati Dairi mendesak!''.
... -
Pemerintah Kabupaten Rejang Lebong
Minggu, 31 Mei 2015 20:26:00
Sudah sejak 1993 Iskandar Zulkarnain bolak-balik ke Kabupaten Rejang Lebong. Ia meneliti batuan emas di sana. Jerih payahnya mengantarnya jadi Profesor di Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) dan akhirnya jadi orang nomor satu di LIPI, menggantikan Prof Dr Lukman Hakim MSc, yang kebetulan berasal dari Rejang Lebong. Pada 6 November 2014, Bupati Suherman pun meneken kesepakatan kerjasama dengan Kepala LIPI Prof Dr Ir Iskandar Zulkarnain. Ingin mengeksplorasi emas Rejang Lebong? Keesokan harinya, tenaga ahli LIPI terlihat sibuk mengajarkan cara membuat pakan ternak.... -
Pemerintah Kabupaten Siak
Jumat, 29 Mei 2015 23:41:04
Banyak kabupaten yang APBD-nya tak sampai Rp 500 miliar. Tapi tahun ini, Kabupaten Siak justru memangkas APBD-nya hingga Rp 500 miliar. Penyebabnya tak lain: keputusan pemerintah pusat untuk memangkas Dana Bagi Hasil (DBH) bagi kabupaten penghasil minyak itu dari RP 1,3 triliun menjadi hanya Rp 800 miliar. Lalu, apa solusinya? Menggenjot pendapat asli daerah (PAD)? Mungkin. Tapi masalahnya, kinerja BUMD Kabupaten Siak sudah bolak-balik dikeluhkan kalangan DPRD Siak. Walhasil, daripada melulu memikirkan BUMD, pekan lalu Pemkab Siak membentuk 31 BUMKam alias Badan Usaha ... -
Pemerintah Kabupaten Kampar
Jumat, 29 Mei 2015 06:45:13
Desa Kubang Jaya di Kecamatan Siak Hulu, Kabupaten Kampar, Riau, terlihat amat sibuk sepanjang Mei 2015 ini. Rombongan pejabat negeri ini --mulai dari pejabat tingkat kecamatan, kabupaten, kementerian, militer, wakil rakyat, hingga ke pejabat lembaga pemasyarakatan-- silih berganti berdatangan. Mereka ingin mengetahui langsung 'kiat dan strategi' Bupati Kampar Jefry Noer dalam memberantas kemiskinan lewat penciptaan rumah tangga mandiri yang berpenghasilan Rp 10 juta per bulan. Strategi ini merupakan salah satu langkah Pemkab Kambar untuk mencapai target '3 Zero': zero... -
Pemerintah Kabupaten Soppeng
Kamis, 28 Mei 2015 08:53:59
Direktur Keuangan dan Direktur Teknik Perusahaan Daerah (Perusda) Kabupaten Soppeng, awal bulan ini mengundurkan diri. Mengapa mereka mundur di saat Bupati Andi Soetomo sedang berusaha mengakhiri kepemimpinan 2 periode-nya dengan manis? Di saat sang bupati asyik membanggakan keberhasilannya memperbesar investasi daerah dari hanya Rp 6 miliar menjadi Rp 61 miliar? Kelihatannya tak ada unsur politis dalam pengunduran diri itu. Mereka mundur karena asset Perusda Soppeng yang masih bisa dikomersialkan hanya tinggal 2 unit 'bus sekolah', alias bus tua yang terkadang disewa ... -
Pemerintah Kabupaten Lombok Timur
Rabu, 27 Mei 2015 22:06:21
Pemerintah Kabupaten Lombok Timur sedang tercerai berai. Bupatinya berkantor di Pendopo I yang ada di alun-alun kota Selong, dekat gedung DPRD Lombok Timur. Wakil Bupati memilih berkantor di Pendopo II yang berada di Jalan Gelang. Sementara Sekretariat Daerah harus pindah ke Wisma Haji. Tapi itu semua bukan karena konflik. Mereka terpisah karena sejak Desember 2014 lalu, area kantor bupati di Jalan Profesor Mohammad Yamin sedang diacak-acak oleh PT Hutama Karya (persero). Lahan kantor bupati itu sedang disulap dengan biaya Rp 98,4 miliar menjadi gedung kantor bupati ya... -
Pemerintah Kabupaten Lombok Barat
Rabu, 27 Mei 2015 07:18:39
Gedung Kantor Bupati Lombok Barat yang bernuansa gedung US Capitol akhirnya rampung dan diresmikan pada April 2013. Dia berdiri megah di depan gedung kantor awal yang sudah ditempati sejak 2002. Dan keduanya terbilang akrab dengan aksi geledah KPK (Komisi Pemberantasan Korupsi). Pengeledahan pada Arril 2008, mengantar Bupati Lalu Iskandar ke Pengadilan Tipikor di Jakarta. Penggeledahan terbaru, Desember 2014 lalu, mengantar Bupati Zaini Arony ke LP Kerobokan, Bali. Dalam waktu dekat, bupati yang masih menjabat ini bakal digiring ke Pengadilan Tipikor Denpasar.
... -
Pemerintah Kabupaten Dompu
Selasa, 26 Mei 2015 16:19:18
April lalu Presiden Jokowi ke Kabupaten Dompu. Usai menghadiri puncak kegiatan ''Tambora Menyapa Dunia'' dan meresmikan Taman Nasional Gunung Tambora, Jokowi melakukan panen raya jagung di Desa Kampasi Meci, Kecamatan Manggalewa. Panen raya itu memanen jagung di lahan 76 hektar dari total 870 hektar lahan jagung di Manggalewa. Pekan lalu, giliran presiden yang lain lagi yang panen raya jagung di Dompu: Presiden Direktur PT Syngenta Indonesia Lim Jung Lee. Yang jadi obyek panen adalah ladang jagung di Desa Nusa Jaya, Kecamatan Manggalewa. Kedua presiden itu bersaing?
... -
Pemerintah Kabupaten Asmat
Senin, 25 Mei 2015 22:26:24
Bupati Asmat Yuvensius A Biakai tak pernah pergi ke kantor naik mobil dinas. Dia selalu ke kantor naik becak. Bisa begitu karena kantor bupati berada di, seperti kata para wisatawan, 'Kota di Atas Papan', alias berada di pemukiman khas Asmat: pemukiman di tepi sungai, di atas rawa-rawa, yang bangunan kayunya berdiri dengan ditopang kaki yang menjejak ke lumpur. Begitu pula dengan jalan pemukimannya yang kecil, yang terbentuk dari rentetan jembatan kayu. Tapi itu tinggal kenangan. Sekarang jalan depan kantor bupati sudah diganti dengan jalan beton selebar 3 meter.
... -
Pemerintah Kabupaten Lanny Jaya
Minggu, 24 Mei 2015 22:51:55
Situasi Kabupaten Lanny Jaya, Papua, agak hangat di awal Agustus 2014. Akibatnya, puluhan guru yang dikirim Universitas Riau dan Univesitas Negeri Medan dalam rangka program SM3T (Sarjana Mendidik di Daerah Terdepan, Terluar, dan Tertinggal) harus dipulangkan. Tapi semangat dan tekad guru SM3T rupanya amat kuat. Awal September 2014, 111 guru SM3T kembali berdatangan. Mereka siap melanjutkan mendidik para siswa di pelosok terpencil Lanny Jaya: kabupaten yang punya 60 SD tapi hanya 17 sekolah yang aktif. Juga, siap mencetak rekor-rekor baru MURI. Rekor MURI? Yes.
...
Hotel Terbaru
Aston Tanjung City Hotel, Kabupaten Tabalong
Minggu, 10 Januari 2021 18:03:24
Bhinneka Hotel, Kabupaten Gresik
Minggu, 21 Juli 2019 18:05:31
Pesonna Hotel Gresik, Kabupaten Gresik
Minggu, 21 Juli 2019 15:34:28
Asia Jaya Hotel, Telaga Sarangan
Kamis, 18 Juli 2019 09:58:14
Asia Hotel, Kabupaten Jepara
Kamis, 18 Juli 2019 05:02:46
Berita Hot
- Update Gempa Sulbar: 8 Tewas, 637 Luka-luka dan 15.000 Warga Mengungsi
- Kantor Gubernur Sulawesi Barat Roboh Akibat Gempa Tadi Subuh
- Pemkab Tabalong Gandeng Mbizmarket.co.id untuk Pengadaan Barang Online
- Sembuh dari Covid-19, Bupati Pemalang Diminta Tetap Isolasi Mandiri di Rumah
- Meninggal di Jakarta, Ketua DPRD Jepara Positif Covid-19
- Usai Dilantik, Gubernur Kepri Positif Covid-19
- Positif Covid-19, Bupati Ogan Ilir Dilarikan ke Rumah Sakit
- Walikota Banjarbaru dan Istri Mengaku Positif Covid-19
- Bupati Pemalang dan Istri Positif Covid-19
- Dikenakan Pajak 50 Persen, Hotel Aston Tanjung Berharap Ada Relaksasi
Sewukuto
Mengirim kargo ke seribu kota di Indonesia. Cepat dan terjangkau.
Jadwal dan Tiket Pelni
Jadwal kapal Pelni antar-pulau se-Indonesia. Dari Belawan sampai Merauke.
