Pelindo I Kembangkan Pelabuhan Kuala Tanjung
Jumat, 30 Juli 2010 15:54:03
3064 klik
Tender Indonesia -- PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) I mengalokasikan Rp 350 miliar untuk mengembangkan Pelabuhan Kuala Tanjung Kabupaten Batubara, Sumatra Utara.
Direktur Utama Pelindo I Harry Sutanto mengatakan pelabuhan Kuala Tanjung akan dikembangkan menjadi pelabuhan curah kering dan cair untuk mengantisipasi makin padatnya pelabuhan Belawan Medan.
Pembangunan kawasan industri terpadu Sei Mangkei, papar dia, membutuhkan pelabuhan yang memadai untuk kebutuhan transportasi komoditas turunan crude palm oil (CPO). Untuk itu, dermaga Kuala Tanjung harus diperpanjang dari saat ini 87 meter.
Direktur Utama Pelindo I Harry Sutanto mengatakan pelabuhan Kuala Tanjung akan dikembangkan menjadi pelabuhan curah kering dan cair untuk mengantisipasi makin padatnya pelabuhan Belawan Medan.
Pembangunan kawasan industri terpadu Sei Mangkei, papar dia, membutuhkan pelabuhan yang memadai untuk kebutuhan transportasi komoditas turunan crude palm oil (CPO). Untuk itu, dermaga Kuala Tanjung harus diperpanjang dari saat ini 87 meter.
Places di Batu Bara
Pulau Pandang
Selasa, 7 Februari 2012 15:48:16
Pulau Salah Nama
Selasa, 7 Februari 2012 15:13:06
Pemerintah Kabupaten Batu Bara
Selasa, 7 Februari 2012 14:30:46
Kirim kargo ke Ambon?
Percayakan saja kepada Sewukuto. Cepat, Aman, Terjangkau.
Jadwal Kapal Laut
Jadwal kapal laut lintas nusantara