DPD RI Akan Perjuangkan Peruntukan Lahan Kantor Bupati Labura
Selasa, 2 Agustus 2011 23:31:21
2109 klik
Berita Sore -- Anggota DPD RI utusan Sumatera Utara, DR H Rahmat Shah bertekad memperjuangkan status peruntukan lahan Kantor Bupati Labuhan Batu Utara (Labura) yang masih bermasalah dengan pihak PTPN III.
Lokasi pembangunan kantor bupati itu sendiri berada di wilayah ek HGU PTPN III Membangmuda. Rahmat Shah berharap kejelasan status dan peruntukan lahan dapat selesai tahun ini juga dan lanjutan pembangunan kantor serta infrastruktur lainnya dapat direalisasikan sesegera mungkin.
Lokasi pembangunan kantor bupati itu sendiri berada di wilayah ek HGU PTPN III Membangmuda. Rahmat Shah berharap kejelasan status dan peruntukan lahan dapat selesai tahun ini juga dan lanjutan pembangunan kantor serta infrastruktur lainnya dapat direalisasikan sesegera mungkin.
Berita Labuhan Batu Utara
- Tengku Erry Resmikan Kantor Bupati Labura Senilai Rp 34 Miliar
- Rumah Dinas Bupati Labura Terendam Banjir
- Legalitas Lahan Kantor Bupati Labura Masih Simpang Siur
- Pengaspalan Pembangunan Kantor Bupati Labura 'Asal Jadi'
- Masyarakat Labura Menantikan Peresmian Gedung Kantor Bupati
- Pemkab Laksanakan Konsultasi Publik Rencana Pembangunan Kantor Bupati dan Gedung DPRD
- Pemkab Labura Terima Sumbangan 5 Ribu Bibit Pohon
- Warga Heboh Bupati Labura Stroke
- Tahun 2015, Labura Punya Kantor Bupati Baru
Places di Labuhan Batu Utara
Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu Utara
Rabu, 28 Mei 2014 22:11:47
Kirim kargo ke Ambon?
Percayakan saja kepada Sewukuto. Cepat, Aman, Terjangkau.
Jadwal Kapal Laut
Jadwal kapal laut lintas nusantara