Universitas Kristen Indonesia Papua, Kota Sorong

Bahasa Mandarin dan bahasa Inggris. Itulah dua mata kuliah wajib yang diberikan di Universitas Kristen Indonesia Papua (UKIP), yang berada di Kota Sorong. Hal itu tak lepas dari situasi kota Sorong yang dipenuhi warga asing dan pengusaha China.
Yang juga dibanggakan UKIP adalah akses internet kecepatan tinggi di lingkungan kampus, yang memungkinkan mereka menggelar video conference, via Yahoo maupun Skype. Termasuk telekonferensi dengan kantor perwakilannya di Tangerang.
Hadir sejak 8 April 2005, UKIP --yang juga dikenal dengan nama Universitas Kristen Papua Sorong-- punya kampus megah di atas tanah seluas 60 hektar di timur kota Sorong. Luasnya ruang terbuka itu tidak menghalangi UKIP untuk menetapkan dan memberlakukan diri sebagai 'kampus bebas rokok' dan 'bebas narkoba'.
Dikelola Yayasan UKIP, saat ini universitas swasta ini memiliki 6 fakultas yang menggelar program S1: MIPA, Tehnik, Pertanian, Hukum, Ekonomi, dan Teologia.
Peta & Citra Satelit
Universitas Kristen Sorong
aka Universitas Kristen Sorong
Jalan F Kalasuat Malanu
Sorong
Papua Barat - 94512
Tel: 0951-334115, 0811-4857111
Fax: 0951-334-117, 0951-326816
Website: www.ukip.ac.id
Kantor Perwakilan & Studio Video Conference
Jalan Cendrawasih 98
Sawah lama
Ciputat
Tangerang 15413
Tel: 021-7492063
Fax: 021-7492722
Places Terdekat | Km |
![]() |
2,049 |
2,613 | |
![]() |
14,266 |
21,339 | |
![]() |
73,486 |
![]() |
96,665 |
![]() |
108,956 |
![]() |
109,373 |
![]() |
139,297 |
Hotel Terdekat | Km |
Berita Kota Sorong
- Mualaf Pedalaman Papua Ikuti Khitan Massal
- Bulog Kirim 4000 Ton Beras Asal Merauke
- Bandara DEO Sorong Belum Steril, Walikota Geram
- Wali Kota Sambut Baik Rencana Menhub Jonan Bangun Bandara di Sorong
- Istri Pejabat Pimpin Perusakan Rumah Wali Kota Sorong
- Tiba di Sorong, Presiden Jokowi Tinjau Pembangunan Pasar dan Pelabuhan
- Kasus Korupsi Dana Pelantikan Walikota Sorong Masuk Pra Tahap Dua
- Pelantikan Walikota Sorong Telan Dana Rp 3,5 Miliar
Sewu Kuto Logistik
Mengirim kargo ke ribuan kota di Indonesia. Cepat, aman, dan terjangkau.
Jadwal dan Tiket Kapal Pelni
Jadwal komplit seluruh kapal Pelni, plus info harganya
Upaboga
Makan itu enak. Bisnis makanan pasti lebih maknyus.