Tiki - PT CV Titipan Kilat
Kalau Anda sedikit jadul, pasti kenal dengan CV Titipan Kilat atau Tiki. Sejak jaman baheula hingga 1990-an, perusahaan ini jadi rajanya kurir di Indonesia. Belakangan, ketika pintu jasa titipan makin dibuka lebar, CV Titipan Kilat 'memekarkan' diri. Maka muncullah sejumlah perusahaan yang juga menggunakan label Tiki.
Perusahaan yang asli berubah jadi badan hukum dan menyandang nama PT CV Titipan Kilat, alias PT Citra Van Titipan Kilat. Brand yang dipakai: Tiki. Perusahaan ini sekarang bermarkas tepat di samping kantor lama DPP Partai Demokrat, di Jalan Pemuda, Jakarta Timur.
Lalu ada pula PT Tiki-JNE, yang terlihat lebih populer dan agaknya menenggelamkan Tiki. Namun mulai tahun 2011 ini, Tiki-JNE kelihatannya sudah 'mandiri', melepas kata 'Tiki', dan melenggang dengan sebutan 'JNE' saja.
Sekarang ini ada pula Tikindo Logistics, alias PT Tiki Indonesia, yang beralamat di Kelapa Gading.
Peta & Citra Satelit
Teka Tiki
Jalan Pemuda No. 71
Rawamangun
Jakarta Timur
Tel: 021-3140404
Website: www.tiki-online.com
PT Tiki Jalur Nugraha Ekakuris - JNE
Jalan Tomang Raya No. 11
Jakarta Barat - 11440
Tel: 021-5665262
Fax: 021-5671413
Website: www.jne.co.id
PT Tiki Indonesia - Tikindo Logistics
Jalan Bukit Gading Raya
Komplek Gading Bukit Indah Blok SB17-19
Jakarta Utara - 14240
Tel: 021-29078833
Website: www.tikindo-logistics.com
Berita Jakarta Timur
- Massa Pendukung Ahok Lakukan Aksi Long March ke Cipinang
- Ahok Tiba di Rutan Cipinang
- Jika Ahok-Djarot Menang, Bupati Ngawi Ajak PKL Jakarta ke Blitar
- Pulogadung Segera jadi Kawasan International Halal Hub
- Wapres Hargai Kinerja Satgas Tinombala
- Innalillah, Prof Tutty Alawiyah Meninggal Dunia
- Keluarga Bantah Kabar Tuti Alawiyah Meninggal
- PT KAI Bangun Pusat Niaga di Samping Stasiun Jatinegara
- Proyek Tol Becakayu, 917 Pohon Ditebang di Kalimalang
- Jokowi Bangun Gedung Opera di Waduk Riario
Sewu Kuto Logistik
Mengirim kargo ke ribuan kota di Indonesia. Cepat, aman, dan terjangkau.
Jadwal dan Tiket Kapal Pelni
Jadwal komplit seluruh kapal Pelni, plus info harganya
Upaboga
Makan itu enak. Bisnis makanan pasti lebih maknyus.