Places Terbaru

  • Bank Syariah Mandiri, KCP Plered, Cirebon

    Senin, 2 September 2013 10:34:25
    Setidaknya ada dua Plered yang terkenal di Jawa Barat. Yang satu sentra kerajinan keramik Plered, yang berada tak jauh dari waduk Cirata, Kabupaten Purwakarta. Yang lain lagi adalah Plered yang berada di jalur Pantura, yang masuk wilayah Kabupaten Cirebon. Kantor Cabang Pembantu Bank Syariah Mandiri (BSM) yang satu ini berada di yang terakhir: Kecamatan Plered, Kabupaten Cirebon. Terlihat baru, ruko tempat KCP BSM ini bertetangga dengan Astrido Rejeki Cirebon, dealer Daihatsu, dan tak jauh dari Mal Cirebon Square. Kantor ini mungkin masih amat baru, sehingga datanya pu...
  • Astrido Rejeki Cirebon, Plered, Cirebon

    Senin, 2 September 2013 10:12:46
    Seberapa maniskah potensi bisnis di Kabupaten Cirebon? Sosok Astrido Rejeki Cirebon, dealer resmi mobil Daihatsu, kiranya bisa sedikit jadi gambaran. 18 Maret 2013 lalu, tak kepalang tanggung, CEO PT Astra International Tbk, Daihatsu Sales Operation (AI-DSO), Suparno Djasmin, sendiri yang datang ke Cirebon dan meresmikan pembukaan outlet Astrido Rejeki yang satu ini, yang berada di Plered, hanya beberapa ratus meter dari Cirebon Square. Petinggi Astra itu datang tentu bukan tanpa alasan. Ia hadir untuk sekaligus juga menunjukkan apresiasi atas kinerja penjualan mob...
  • RSIA Khalishah, Palimanan, Cirebon

    Sabtu, 31 Agustus 2013 14:19:48
    Rumah Sakit Ibu dan Anak (RSIA) Khalishah masih terbilang baru. RS ini terletak di kawasan simpang tiga Palimanan, persimpangan yang bercabang ke Jakarta, Bandung, dan Cirebon. Belum banyak yang diketahui tentang rumah sakit ini. Blog milik rumah sakit ini pun baru bisa sekedar mengucapkan Selamat Idul Fitri. Citra satelit Google juga belum menampilkan sosoknya. Meski begitu, RSIA Khalishah bisa teridentifikasi dari jalan kecil yang berada di samping rumah sakit, dan lokasinya yang amat dekat dengan pertigaan Palimanan. Lahannya masih terlihat berupa rumah-rumah pendud...
  • Cirebon Square, Plered, Cirebon

    Sabtu, 31 Agustus 2013 13:55:14
    Cirebon Square, sebutannya. Nama resminya, Mal Cirebon Square. Square berupa mal ukuran sedang ini milik PT Jakarta Intiland. Dan dimana ada Jakarta Intiland, pastilah di situ ada Ramayana Department Store sebagai tenant utama. Meski tak termasuk anak perusahaan PT Ramayana Sentosa Lestari Tbk, Jakarta Intiland senantiasa jadi penyedia mall dan plaza untuk ditempati Ramayana, Robinson, dan anggota keluarga besar Ramayana lainnya. Cirebon Square ini merupakan salah satu dari 28 mal dan plaza yang dikembangkan Jakarta Intiland. Cirebon Square resmi beroperasi seiring ...
  • Plumbon Square, Segitiga Emas ala Cirebon

    Jumat, 30 Agustus 2013 19:06:58
    Demam square-square-an juga melanda Plumbon, salah satu kecamatan di Kabupaten Cirebon yang berada di Jalur Pantura (Pantai Utara Jawa). Wujudnya adalah Plumbon Square, yang berada di dekat gerbang tol Plumbon, jalan Tol Palimanan-Kanci. 'Square' yang berbentuk 'triangle' ini merupakan paduan dari kompleks ruko, rukan, dan rumah tinggal kelas atas. Karena bentuk lahannya yang segitiga dan berada di persimpangan tol, oleh sang pengembang, PT. Cipta Persada Propertindo, kawasan Plumbon Square disebut sebagai kawasan segitiga emas. Dan tidak kepalang tanggung, segitig...
  • Dhoho Square, UFO Supermarket, Kediri

    Jumat, 30 Agustus 2013 11:18:52
    Square bermakna alun-alun. Bisa juga bermakna mall tanggung, atau setengah mall, atau kompleks ruko. Bagaimana jika kedua makna itu digabungkan? Jika disatukan, jadilah Dhoho Square, pusat perbelanjaan di negeri Gudang Garam: Kota Kediri. Dhoho Square ini berada di selatan alun-alun Kota Kediri, hanya terpisahkan oleh sang kakak: Dhoho Plaza I. Disebut kakak, karena Dhoho Square tadinya bernama Dhoho Plaza II. Kakak beradik itu sama-sama milik Pemerintah Kota Kediri. Setidaknya, lahannya. Soalnya, kedua 'mall' ini dibangun di atas lahan milik pemkot, yang di-BOT-kan un...
  • Paris Square, Parang Tritis Square, Sewon, Bantul

    Jumat, 30 Agustus 2013 08:20:16
    Sejatinya, di jagad tata ruang dan arsitektur, 'square' itu punya makna yang 'agung': alun-alun. Contohnya Tiananmen Square dan Merdeka Square (Monas). Belakangan, istilah square kian mengalami degradasi makna. Square makin banyak dipakai untuk melabeli bangunan komersial non-mall, setengah mall, atau bahkan komplek pertokoan dan ruko. Contohnya yang satu ini, Paris Square, singkatan dari Parang Tritis Square, Berada di salah satu perempatan di jalur Ring Road Selatan Yogyakarta, di persimpangan menuju Parang Tritis, Paris Square sepenuhnya berisi rumah toko (ruko)...
  • PO Rosalia Indah, Kantor Perwakilan Yogya

    Jumat, 30 Agustus 2013 08:17:43
    Pada era 80-an, Perusahaan Otobus (PO) Rosalia Indah amat dikenal dengan armada minibus L-300-nya yang hilir-mudik melayani jalur travel Yogya-Solo-Malang. Sekarang bisnis Rosalia Indah sudah semakin berkembang. Selain melebarkan sayap ke angkutan bus malam Jawa, Bali, dan Sumatra, group Rosalia Indah juga punya Hotel Ros-In di Jl. Lingkar Selatan Yogya, yang berseberangan dengan Kantor Perwakilan Rosalia Indah yang satu ini. Rosalia Indah mulai melebarkan bisnisnya pada 1987, dengan menerjuni bisnis bus AKDP (antar kota dalam provinsi). Sayang, persaingan ketat mem...
  • Pengadilan Tinggi Yogyakarta

    Jumat, 30 Agustus 2013 08:13:41
    Gedung Pengadilan Tinggi (PT) Yogyakarta terbilang masih gress. Para hakim baru menempatinya per 1 Juli 2010. Eksistensi Pengadilan Tinggi-nya pun terbilang masih muda. Meski Provinsi DI Yogyakarta sudah berumur, pengadilan tingginya baru hadir lewat UU No. 7 tahun 1980 tentang Pembentukan Pengadilan Tinggi Yogyakata. Di masa-masa sebelumnya, urusan naik banding harus dilakukan di Pengadilan Tinggi Semarang. Ketika mulai beroperasi pada Juli 1980, PT Yogyakarta berkantor di Jl. Trikora. Pada Mei 1986, pengadilan tinggi pindah ke kantor baru di Jl. Janturan (Jl. Pro...
  • RSUD Kabupaten Kebumen: The Project

    Jumat, 30 Agustus 2013 07:48:44
    Gedungnya amat megah. Hurup timbul besar bertuliskan 'Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Kebumen' pun sudah disematkan. Tapi, RSUD ini belumlah operasional. Dibangun sejak 2004, sampai sekarang gedung berkapasitas 400 tempat tidur itu masih belum rampung. Dana yang dibutuhkan untuk menyelesaikannya masih amat besar: Rp 113 miliar. Adapun dalam rancangan awalnya, calon RSUD Tipe B ini, diluar peralatan medis, membutuhkan dana sebesar Rp 146 miliar. Gedung baru RSUD Kebumen dibangun di Jalan Ring Road Selatan Kota Kebumen, atau jalan alternatif yang biasa digunakan pem...
‹‹ 1 ... 82 83 84 85 86 87 88 89 90 ... 228 ››
Bisnis modal kecil tapi amat menguntungkan

Hotel Terbaru

Aston Tanjung City Hotel, Kabupaten Tabalong

Minggu, 10 Januari 2021 18:03:24
Aston Tanjung City Hotel merupakan hotel bintang 3 yang ada di kota Tanjung, ibukota Kabupaten Tabalong, Kalimantan Selatan. Kata Tanjung pada nama hotel tentunya dipetik dari nama sang kota. Dan yang namanya kota Tanjung mencakup sejumlah kecamatan ...

Bhinneka Hotel, Kabupaten Gresik

Minggu, 21 Juli 2019 18:05:31
Bhinneka Hotel berada dekat Kantor Bupati Gresik. Tapi bukan berarti hotel ini dekat dengan Alun-Alun Kabupaten Gresik. Soalnya sudah sejak lama, sebelum tahun 2000, Kantor Bupati Gresik pindah Komplek Perkantoran Pemkab Gresik yang berada di Kecamat...

Pesonna Hotel Gresik, Kabupaten Gresik

Minggu, 21 Juli 2019 15:34:28
Sekarang sudah tak ada lagi kata Kyriad pada nama Pesonna Hotel Gresik: hotel milik PT Pegadaian (Persero). Padahal, ketika baru beroperasi pada 2016, hotel bintang 3 di Kabupaten Gresik ini, dan juga Pesonna Hotel di 8 kota lain di Indonesia, dinama...

Asia Jaya Hotel, Telaga Sarangan

Kamis, 18 Juli 2019 09:58:14
Asia Jaya Hotel merupakan hotel syariah di kawasan wisata Telaga Sarangan, Kabupaten Magetan. Lokasinya hanya sekitar 50 meter dari danau atau telaga di kawasan sejuk yang jadi tujuan wisata itu. Karena syariah hotel itu berwarna hijau? Bukan. Asia J...

Asia Hotel, Kabupaten Jepara

Kamis, 18 Juli 2019 05:02:46
Asia Hotel atau Hotel Asia berada di pusat kota Kabupaten Jepara. Berada di Jalan RA Kartini, Hotel Asia hanya berjarak 300 meteran dari alun-alun Jepara atau dari Kantor Bupati Jepara. Berstatus hotel Melati 1, hotel 3 lantai ini memiliki 42 kamar d...

Sewukuto
Mengirim kargo ke seribu kota di Indonesia. Cepat dan terjangkau.

Jadwal dan Tiket Pelni
Jadwal kapal Pelni antar-pulau se-Indonesia. Dari Belawan sampai Merauke.