Gempa 6,2 SR Guncang Aceh, Warga Pesisir Berhamburan

Selasa, 2 Juli 2013 16:17:12
3465 klik
Tribun News -- Gempa bumi mengguncang wilayah Aceh, Selasa (2/7/2013), sekitar pukul 14.40 WIB. Gempa tersebut dirasakan cukup kuat oleh sebagian besar masyarakat pesisir Aceh. Berdasarkan informasi yang dihimpun, getaran gempa dirasakan warga Banda Aceh, Sigli, Bireuen, dan Aceh Utara.

Informasi dari situs resmi BMKG menyebutkan, gempa tersebut berkekuatan 6,2 SR dan berpusat di 35 km Barat Daya Kabupaten Bener Meriah, Nangroe Aceh Darussalam (NAD), 43 km tenggara Kabupaten Bireuen, 50 km barat laut Kabupaten Aceh Tengah. Kedalaman gempa mencapai 10 km dan tidak berpotensi tsunami.

Places di Aceh Tengah

Pemerintah Kabupaten Aceh Tengah

Senin, 16 Januari 2012 16:07:45
Usia kabupaten Aceh Tengah terbilang tua. Kabupaten ini dulu dibentuk sebagai bagian dari Provinsi Sumatera Utara, lewat UU Darurat No. 07 tahun 1956. Saat dibentuk, wilayahnya terdiri dari kawedanan Takengon, Blang Kejeren, dan Kota Cane. Adapun yan...

Kirim kargo ke Ambon?
Percayakan saja kepada Sewukuto. Cepat, Aman, Terjangkau.

Jadwal Kapal Laut
Jadwal kapal laut lintas nusantara