Kantor Walikota Prabumulih Diusulkan Dijadikan Pasar

Jumat, 15 Oktober 2010 21:48:23
3261 klik
Sriwijaya Post -- Tidak dilanjutkannya pembangunan Kantor Dinas Walikota Prabumulih di samping gedung dewan menggelitik anggota DPRD Prabumulih. Mereka menganjurkan agar gedung itu dijadikan Pasar Tradisional Modern (PTM) untuk menggantikan lokasi pasar di eks terminal Pasar Inpres. Usul lain: gedung itu dijadikan sarana olahraga, semisal fitness centre yang dilengkapi fasilitas pijat tradisional.

Places di Kota Prabumulih

DPRD Kota Prabumulih

Jumat, 17 Februari 2012 19:01:07
Dua anggota DPRD Kota Prabumulih meninggal dunia dalam waktu yang tak terpaut jauh. Yang satu dari Partai Gerindra, yang satu lagi dari Partai Peduli Rakyat Nasional (PPRN). Tak lama kemudian, DPRD pun menebar undangan selamatan. Tahlilan termasuk da...

Pemerintah Kota Prabumulih

Jumat, 17 Februari 2012 18:22:20
Pemerintah Kota Prabumulih ingin membangun sebuah pasar tradisional sekaligus pasar modern pada 2010 lalu. Repotnya, lokasi yang cocok untuk pasar susah didapatkan. Para anggota DPRD pun kemudian usul: sebaiknya kantor walikota yang sedang direnovasi...

Kirim kargo ke Ambon?
Percayakan saja kepada Sewukuto. Cepat, Aman, Terjangkau.

Jadwal Kapal Laut
Jadwal kapal laut lintas nusantara