Kantor Walikota Prabumulih Diusulkan Dijadikan Pasar
Jumat, 15 Oktober 2010 21:48:23
3261 klik
Sriwijaya Post -- Tidak dilanjutkannya pembangunan Kantor Dinas Walikota Prabumulih di samping gedung dewan menggelitik anggota DPRD Prabumulih. Mereka menganjurkan agar gedung itu dijadikan Pasar Tradisional Modern (PTM) untuk menggantikan lokasi pasar di eks terminal Pasar Inpres. Usul lain: gedung itu dijadikan sarana olahraga, semisal fitness centre yang dilengkapi fasilitas pijat tradisional.
Places di Kota Prabumulih
DPRD Kota Prabumulih
Jumat, 17 Februari 2012 19:01:07
Pemerintah Kota Prabumulih
Jumat, 17 Februari 2012 18:22:20
Kirim kargo ke Ambon?
Percayakan saja kepada Sewukuto. Cepat, Aman, Terjangkau.
Jadwal Kapal Laut
Jadwal kapal laut lintas nusantara