Ketua Komisi B DPRD Sangihe Nilai PT TMS Perusahaan ‘Mafia’ - Indonesia

Ketua Komisi B DPRD Sangihe Nilai PT TMS Perusahaan ‘Mafia’

Rabu, 2 Mei 2012 22:38:10
2430 klik
Manado Today -- Ketua Komisi B DPRD Sangihe, Jimmy Ripman Oleng menilai PT Tambang Mas Sangihe (TMS) adalah sebuah perusahaan pertambangan 'mafia'.

Penegasan tersebut dikemukakan Oleng pada saat rapat hearing antara masyarakat penambang dari Manganitu Selatan dengan Dinas ESDM Sangihe yang digelar di ruang paripurna lantai II DPRD Sangihe Selasa kemarin.

''Saya menilai semua perusahaan tambang termasuk PT TMS yang melakukan explorasi emas di Manganitu Selatan dan wilayah lainya dalah perusahaan mafia. Saya mengatakan itu, karena sejak Kontrak Karya (KK) diberlakukan pada tahun 1987 silam, kontribusi berupa royalti untuk daerah hingga saat ini tidak ada kejelasannya. Apalagi beberapa perusahaan pertambangan yang masuk di daerah ini kegiatannya hanya sebatas melakukan explorasi lahan emas saja, sementara exploitasinya tak kunjung dilakukan,'' tukas Oleng.

Places di Kepulauan Sangihe

Pemerintah Kabupaten Kepulauan Sangihe

Minggu, 2 Desember 2012 04:16:33
Fadel Muhammad sudah lumayan lama lengser dari kursi Menteri Kelautan dan Perikanan. Apa kesibukan mantan Gubernur Gorontalo ini sekarang? Mudah ditebak: ia pasti kembali mengenakan jas ke-konglomerat-annya. Terbukti, Agustus lalu, ia bertandang ke r...

Kirim kargo ke Ambon?
Percayakan saja kepada Sewukuto. Cepat, Aman, Terjangkau.

Jadwal Kapal Laut
Jadwal kapal laut lintas nusantara