Aminan, Rukadi, dan Ojek di Pasar Bangil

Selasa, 26 Oktober 2004 21:57:15
15718 klik
Liputan 6 -- ukang ojek, selama ini, kerap menjadi sasaran pembegal sepeda motor. Modus yang dilancarkan beragam, mulai dari sekadar menipu hingga kekerasan yang memakan korban nyawa. Mereka pun kadang meracuni pengojek. Demikian pula dengan peristiwa yang dialami Rukadi, tukang ojek yang biasa mangkal di Pasar Bangil, Pasuruan, Jawa Timur, belum lama ini.

Places di Pasuruan

Pemerintah Kabupaten Pasuruan

Senin, 20 Juni 2011 22:26:33
Bupati Pasuruan berkantor resmi di Jl. Hayamwuruk, Kota Pasuruan. Tapi sehari-seharinya, bupati menjalankan tugas pemerintahannya di Pendopo Nyawiji Ngerti Wenganing Gusti, yang berada di Jalan Alun-Alun Utara, atau sekitar 1 kilometer di sebelah uta...

Alun-alun Kota Pasuruan

Senin, 20 Juni 2011 22:13:27
Kawasan alun-alun Kabupaten Pasuruan, di Kota Pasuruan. Kantor bupati ada di pojok kanan atas alun-alun. Kantor Walikota Pasuruan ada di tenggara alun-alun.

Pasar Bangil, Pasuruan

Senin, 20 Juni 2011 20:15:37
Kabupaten Pasuruan punya 15 pasar. Salah satu yang populer dan amat ramai adalah Pasar Bangil, yang berada di Kecamatan Bangil. Sebagaimana pasar besar lainnya, selain pasarnya yang padat, kawasan sekitar pasar pun diluberi para pedagang kaki lima. M...

Kirim kargo ke Ambon?
Percayakan saja kepada Sewukuto. Cepat, Aman, Terjangkau.

Jadwal Kapal Laut
Jadwal kapal laut lintas nusantara