Stasiun Tegal Raih Pendapatan Rp 24,3 Juta

Sabtu, 25 Desember 2010 16:39:04
4462 klik
Koran Lokal -- Stasiun besar kota Tegal mentargetkan pendapatan tahun 2010 sebanyak Rp. 24.322.483. Dari jumlah target tersebut, diperkirakan sudah 98% tercapai. Demikian dikatakan Kepala Stasiun Besar kota Tegal, Achmad Zahid. Menurut Zahid, terdapat perbandingan pendapatan dari masing-masing kelas Kereta Api. Untuk kelas ekonomi ditarget Rp. 5.534.703, kelas Eksekutif ditarget Rp. 5.043.058, dan kelas Bisnis ditarget Rp. 5.295.440. Rata-rata dalam waktu satu hari, sebanyak 2.000 penumpang diberangkatkan dari Stasiun Tegal.

Places di Kota Tegal

Pemerintah Kota Tegal

Rabu, 30 Mei 2018 20:52:13
Idza Priyanti jadi bupati wanita pertama di Kabupaten Brebes pada 2012. Dua tahun kemudian, giliran kota otonom tetangga sebelahnya yang punya walikota perempuan pertama: Walikota Tegal Siti Masitha. Perempuan terakhir ini duduk di kursi nomor satu k...

Hotel di Kota Tegal

Riez Palace Hotel, Kota Tegal

Kamis, 31 Mei 2018 00:05:02
Abunawas Resto. As-Syabab Fitness Center. Kedua nama Islami ini hadir di Riez Palace Hotel, hotel bintang 3 di Kota Tegal. Meski nama sang hotel tak bernuansa Islami, dan tak ada label syariah di papan namanya, hotel yang berada di jalur pantura Jawa...

Kirim kargo ke Ambon?
Percayakan saja kepada Sewukuto. Cepat, Aman, Terjangkau.

Jadwal Kapal Laut
Jadwal kapal laut lintas nusantara