Akhirnya Kapolres Sarolangun Diganti

Kamis, 14 Mei 2015 22:12:38
3206 klik
Info Jambi -- Pasca pembakaran Mapolsek limun beberapa waktu lalu, Kapolres Sarolangun AKBP Ridho Hartawan dimutasi. Mutasi Kapolres tersebut berdasarkan surat Telegram Rahasia (TR) Nomor ST/1066/V/2015/tanggal 13 Mei 2015.

Tidak hanya Kapolres Sarolangun, mutasi juga melibatkan beberapa pejabat tinggi dilingkup Polda Jambi, diantaranya Direktur Reserse Narkoba (Dir Resnarkoba) Polda Jambi Kombes Pol IGK Sudarsana, Direktur Lalu Lintas (Dir Lantas) Polda Jambi Kombes Pol Made Sutersen, dan Kasat Brimob Polda Jambi Kombes Pol Suhendri.

Berdasarkan TR, nantinya, Kapolres Sarolangun AKBP Ridho Hartawan dimutasi menjadi Kasubbag Lapgarta Baglapgungar Rojemengar Srena Polri. Sebagai penggantinya, jabatan kapolres dipercayakan kepada AKBP Budiman Bostang Panjaitan yang sebelumnya menjabat Kaden IV Satbrimob Polda Metrojaya.

Places di Sarolangun

Pemerintah Kabupaten Sarolangun

Rabu, 20 Mei 2015 16:34:51
Sebulan yang lalu, 17 April 2015, Jenderal (Pol) Badrodin Haiti dilantik jadi Kapolri. Sebelas hari kemudian, Selasa, 28 April 2015, ia melakukan kunjungan ke Kabupaten Sarolangun, Provinsi Jambi. Kehormatan bagi Sarolangun? Senang sekaligus malu, ka...

Hotel di Sarolangun

Abadi Hotel Sarolangun, Kabupaten Sarolangun

Minggu, 27 Maret 2011 21:09:02
Berada di Sentra Bisnis Sarolangun, Hotel Abadi memiliki 46 kamar yang ber-view Sungai Batang Asai. Hotel bintang 3 milik Abadi Hotel Group ini dilengkapi dengan Bukit Bulan coffee shop, Bukit Raya ballroom yang berkapasitas 250 orang, dan Galaxy kar...

Kirim kargo ke Ambon?
Percayakan saja kepada Sewukuto. Cepat, Aman, Terjangkau.

Jadwal Kapal Laut
Jadwal kapal laut lintas nusantara