4 Kepala Daerah di Kepulauan Nias Kesal Tak Kunjung Dilantik

Kamis, 14 April 2016 20:10:33
3851 klik
Metro TV -- Empat kepala daerah terpilih dari Kepulauan Nias, yakni Nias Utara, Nias Selatan, Nias Barat, dan Kota Gunung Sitoli kesal karena tak kunjung dilantik pemerintah provinsi Sumatera Utara.

Bupati Nias Barat terpilih Faduhusi Daely menyayangkan lambannya pelantikan itu. Apalagi periode kepala daerah yang lama telah berakhir. Bahkan, sejak awal segala urusan administrasi sudah mereka ajukan.

Places di Nias Selatan

Pemerintah Kabupaten Nias Selatan

Selasa, 27 Maret 2018 16:53:36
Kabupaten Nias Selatan lahir lewat UU No 9 tahun 2003, bersama 2 kabupaten lain di Sumatera Utara: Kabupaten Pakpak Bharat dan Kabupaten Humbang Hasundutan. Kecamatan dari wilayah kabupaten induk, Kabupaten Nias, yang jadi pembentuknya adalah Lolomat...

Lompat Batu, Fahombo, dan Bawomataluo

Senin, 14 Februari 2011 21:59:58
Mendengar kata 'Lompat Batu' pastilah orang langsung ingat Nias. Kalau mau lebih spesifik lagi, Lompat Batu yang 'asli' Desa Bawomataluo, sebuah desa di puncak bukit yang ada di Kecamatan Fanayama, Kabupaten Nias Selatan. Lokasi desa yang bagaikan la...

Kirim kargo ke Ambon?
Percayakan saja kepada Sewukuto. Cepat, Aman, Terjangkau.

Jadwal Kapal Laut
Jadwal kapal laut lintas nusantara