Hujan Deras, Penerbangan di Bandara Binaka Gunung Sitoli Tertunda

Selasa, 27 Juli 2010 17:34:53
3408 klik
Detik -- Akibat hujan deras, penerbangan menuju Bandara Binaka, Gunung Sitoli, Nias, menjadi tertunda. Pesawat yang tadinya akan mendarat, terpaksa terbang berputar. ''Hujan kadang deras, kadang nggak, tapi nggak berhenti. Kalau nggak salah mulai pukul 15.00 WIB tadi,'' kata Habibie, salah seorang calon penumpang. Habibie yang hendak terbang ke Medan ini menceritakan, ada 2 pesawat Wings Air yang masih berada di udara. Pesawat itu terbang berputar-putar karena tidak jadi mendarat.

Places di Nias

Pemerintah Kabupaten Nias

Sabtu, 10 Januari 2015 17:49:55
Kabupaten Nias hadir sebagai kabupaten lewat UU Darurat No 7 tahun 1956, tentang Pembentukan Daerah Otonom Kabupaten-kabupaten dalam Lingkungan Daerah Provinsi Sumatera Utara. UU daraurat ini merujuk kepada eksistensi Nias yang sudah hadir sebagai af...

Bandara Binaka, Gunung Sitoli

Rabu, 09 Februari 2011 03:07:38
Mendorong gerobak di lapangan terbang? Ini pemandangan biasa di Bandara Binaka, satu-satunya lapangan terbang di Pulau Nias. Bandara kelas 3 dengan runway sepanjang 1,8 km itu berlokasi sekitar 16 kilometer di selatan Gunung Sitoli, ibu kota Kabupate...

Kirim kargo ke Ambon?
Percayakan saja kepada Sewukuto. Cepat, Aman, Terjangkau.

Jadwal Kapal Laut
Jadwal kapal laut lintas nusantara