//EMPTY DIV!!
//EMPTY DIV!!

Jawa Timur

  • Kemping dan Mancing Di Kecopokan

    Senin, 04 Oktober 2010 18:13:32
    Mau mancing, mbakar ikan, sekaligus kemping, Kecopokan adalah pilihan yang pas. Pinggiran sungai Brantas di dusun Kecopokan, desa Senggreng, kecamatan Sumberpucung itu memang sejak dulu kondang sebagai tempat kemping dan mancing. Tak susah mencari Kecopokan, baik dari arah Sumberpucung maupun Kepanjen, plang Kecopokan ada dikiri dan kanan jalan. Masuk dari desa Ngebruk, lurus ke selatan masuk ke desa Senggreng. Letaknya persis di ujung desa. ...
  • Pasar Kepanjen

    Minggu, 03 Oktober 2010 16:39:40
    Membentang dari utara selatan sepanjang jalan Pahlawan dan Kawi, pasar Kepanjen selalu riuh rendah. Setiap harinya perputaran uang mencapai sekitar Rp700 juta hingga satu miliar. Tak jauh dari pasar, terdapat kantor pos Kepanjen, masjid besar Baiturrahman, dan stadion Kanjuruhan....
  • Labinsen dan Ranjau TNI-AL

    Minggu, 03 Oktober 2010 05:20:13
    Kalau ada latihan menyapu ranjau di laut, pastilah nama Labinsen TNI AL disebut-sebut. Labinsen tak lain kependekan dari Laboratorium Induk Senjata, lembaga dibawah Dislitbang TNI-AL. Laboratorium yang berurusan dengan pengujian senjata dan amunisi ini, termasuk ranjau, berlokasi di Desa Sukolilo Barat, Kecamatan Labang, Kabupaten Bangkalan, Madura. Tepatnya, markas Labinsen TNI-AL ini ada di sisi kanan Jembatan Suramadu, kalau dari arah Surabaya....
  • Masjid Baiturrahman Kepanjen

    Sabtu, 02 Oktober 2010 16:01:39
    Biru, putih, dan hijau. Itu lah warna-warna yang menghiasai kubah masjid Baiturrahman Kepanjen. Mengikuti trend saat ini, kubah masjid pun ikutan bersolek. Dulu kubah masjid yang terletak di jalan Sultang Agung, Sawunggaling itu berwarna putih klasik. Sejumlah warga Kepanjen masih ingat benar, belasan tahun lalu, pada pagi hari, kubah itu dipenuhi oleh belasan hingga puluhan burung. Kini pemandangan itu hanya tinggal kenangan. Selain untuk ibadah, bagi warga Kepanjen, masjid Baiturrahman adalah tempat untuk mereguk pengetahuan. Pengelola masjid menyediakan ruan...
  • SMP Negeri 4 Kepanjen

    Sabtu, 02 Oktober 2010 15:13:06
    Dulu namanya terbilang panjang, SMP Negeri 4 Malang di Kepanjen. Seiring dengan pergantian penguasa dan kebijakan, namanya pun cukup singkat SMP Negeri 4 Kepanjen. Terletak di jalan Kawi nomor 3 Kepanjen, sekolah ini mempunyai sejarah yang panjang. Ketika didirikan pada 18 Agustus 1955, SMP Negeri 4 Malang di Kepanjen hanya mempunyaitiga ruang kelas dengan murid kelas 1 sebanyak 70 orang dan 29 murid kelas 2. Lokasi sekolah pun masih di jalan Kauman persis di sebelah timur stasiun kereta api Kepanjen. Perubahan nama itu sendiri terkait dengan surat keputusan men...
  • Islamic Center Kabupaten Malang

    Jumat, 01 Oktober 2010 14:21:35
    Jika tak ada aral melintang, akhir tahun ini, warga Malang akan mempunyai gedung Islamic Center. Terletak di jalan Trunojoyo, kecamatan Kepanjen, bangunan ini berseberangan dengan stadion kebanggaan arek Malang, Kanjuruhan. Berdiri di atas lahan seluas 1,02 hektar, gedung ini diharapkan mampu menjadi pusat manasik haji se-kabupaten Malang. Untuk keperluan ini, komplek Islamic Center dilengkapi dengan miniatur Ka'bah berukuran 10 x 8 meter, miniatur makam nabi Ibrahim As, tempat melempar jumroh, dan praktek sai. Sebelumnya, rencana pembangunan Islamic Center ini...
  • Klenteng Dewi Kwan Im, Gunung Kawi, Kabupaten Malang

    Kamis, 30 September 2010 12:50:43
    Bangunan segi delapan itu masih berdiri tegak. Tanpa atap. Dindingnya gosong. Maret 2010 lalu, gedung Vihara atau Klenteng Dewi Kwan Im ini, yang berada di pelataran masuk Pesarean Gunung Kawi, memang terbakar. Sementara bangunan Ciam Si, yang berada agak di sebelah depan, yang dekat tangga pesarean, aman dari amukan api, dan masih dipergunakan seperti biasa. Bangunan yang juga berbentuk segi delapan ini, tapi berukuran jauh lebih kecil, jadi tempat berdoa para peziarah yang datang. Sambil menunggu renovasi kelenteng yang terbakar, sekarang ini kegiatan keviharaan m...
  • Kantor Desa Wonosari, Kecamatan Wonosari, Kabupaten Malang

    Kamis, 30 September 2010 11:14:47
    Desa Wonosari dulunya hanyalah dusun di Desa Kebobang, Kecamatan Wonosari, Kabupaten Malang. Karena wilayahnya semakin ramai dan padat, terutama berkat keberadaaan makamm atau Pesarean Gunung Kawi, di lereng selatan Gunung Kawi, pada 1986 dusun Wonosari akhirnya dimekarkan menjadi desa, dan terpisah dari Desa Kebobang. Pasca pemekaranan, Desa Wonosari terus berkibar sebagai 'desa wisata ziarah', sekaligus tempat ngalap berkah, karena ada makam Eyang Djoego (Kyai Zakaria) dan Eyang RM Imam Soedjono. Eyang Djoego adalah penasehat spiritual Pangeran Diponegoro. Sedangk...
  • Pesarean Gunung Kawi, Wonosari, Kabupaten Malang

    Kamis, 30 September 2010 10:50:52
    Berjalan 7 keliling, dan berhenti di tiap pintu tangga naik ke Pendopo Agung Pesarean Mbah Djoego. Itulah yang dilakukan tua dan muda, ibu-ibu dan bapak-bapak, siang dan malam, di pesarean 'kramat' di Gunung Kawi, Malang, Jawa Timur. Pada setiap langkah 'thawaf' mereka berdoa serta membisikkan permintaan dan harapan. Mereka berharap dua Mbah yang dimakamkan di sana bisa menjadi perantara agar keinginan dan cita-cita bisa terkabulkan. Bisa mendapatkan 'peruntungan' kata orang. Siapa Mbah Djoego? Mbah Djoego tak lain adalah Kyai Zakaria II, yang bernama asli Raden Mas...
  • Gunung Bromo

    Selasa, 28 September 2010 18:48:35
    Mount Bromo (2,329 metres) is one of the most famous and beautiful volcanoes in Indonesia. Located in Tengger, East Java, is easily recognized as the entire top has been blown off and the crater inside constantly belches white sulphurous smoke blow from its crater. Every 20 minutes smoke will blow from its crater sometime with ashes and small stones. It sits inside the massive Tengger caldera (diameter approximately 10 km), surrounded by the Segoro Wedi (in Javanese term) or Laut Pasir (Bahasa) or Sea of Sand of fine volcanic sand. There are several mountains insid...
‹‹ 1 ... 9 10 11 12 13 14 ››
Bisnis menguntungkan modal kecil
Places TerdekatKm
Pasar Bangil, Pasuruan 7,897
Pemerintah Kabupaten Pasuruan 9,364
Alun-alun Kota Pasuruan 9,685
Pemerintah Kota Pasuruan 9,743
Pendopo Pasuruan 9,801
Kantor Bupati Sidoarjo 26,146
SunCity Plaza, Kabupaten Sidoarjo 26,264
Pintu Barat Sun City Plaza 26,303
Masjid Agung Sidoarjo 26,386
Pemerintah Kabupaten Sidoarjo 26,387
Hotel TerdekatKm
The Sun Hotel, Kabupaten Sidoarjo 26,367
Savana Hotel & Convention, Kota Malang 39,365
The Shalimar, Klojen, Kota Malang 40,723
Tugu Hotel, Kota Malang 40,948
eL-Royale Kartika Wijaya Hotel, Kota Batu 41,194
Sulawesi Kertajaya Hotel, Kota Surabaya 42,804
Sulawesi Gorontalo Hotel, Kota Surabaya 44,097
Garden Palace Hotel, Kota Surabaya 44,722
Sheraton Surabaya Hotel & Towers, Tunjungan City, Surabaya 44,978
Tunjungan Hotel, Tunjungan, Surabaya 45,033

Sewu Kuto Logistik
Mengirim kargo ke ribuan kota di Indonesia. Cepat, aman, dan terjangkau.

Jadwal dan Tiket Kapal Pelni
Jadwal komplit seluruh kapal Pelni, plus info harganya

Upaboga
Makan itu enak. Bisnis makanan pasti lebih maknyus.